Harjad ke-23 Pulang Pisau, DLH Kalteng Dorong Kolaborasi Jaga Lingkungan
Pulang Pisau – Kepala Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Kalimantan Tengah, Joni Harta, turut hadir dalam Upacara Peringatan Hari Jadi ke-23 Kabupaten Pulang Pisau yang berlangsung di Stadion H.M. Sanusi pada Rabu (2/7/2025). Upacara ini dipimpin langsung oleh Gubernur Kalimantan Tengah, H. Agustiar Sabran. Dalam amanatnya, Gubernur menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah provinsi, pemerintah kabupaten, dan […]